Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2021

Komoditas satwa harapan

Gambar
  Berita Hari Ini NEWS · 15 September 2020 18:48 Apa Itu Satwa Harapan hingga Cara Membudidayakannya Konten ini diproduksi oleh  Berita Hari Ini Satwa Harapan. Foto: Pexels Satwa harapan merupakan hewan yang apabila  dibudidayakan  atau dipelihara mampu menghasilkan bahan baku, jasa, hingga manfaat. Salah satu tujuan memelihara satwa harapan adalah nilai ekonomisnya. ADVERTISEMENT Pasalnya, hewan yang tergolong satwa harapan tersebut dapat menghasilkan bahan mentah seperti daging, susu, minyak, tanduk, kulit dan masih banyak lagi. Salah satu cara pengembangan satwa ini adalah dengan penangkaran. Dilansir melalui berbagai sumber, ada empat hal yang harus diperhatikan agar proses penangkaran satwa harapan ini maksimal, yaitu: Obyek. Perhatikan populasi satwa di alam. Apakah mencukupi atau tidak, bagaimana kondisi spesies, dan bagaimana proses pemeliharaannya. Penguasaan ilmu dan  teknologi  yang meliputi ekologi satwa liar dan teknologi terbaru. Tenaga terampil untuk menerapkan proses ek

Komoditas ternak kesayangan yg dapat di kembangkan sesuai kebutuhan wilayah setempat

Gambar
  Berbisnis merupakan pekerjaan yang banyak dipilih masyarakat. Selain banyak jenisnya, Anda juga tidak diperintah oleh orang lain atau mengikuti aturan yang tidak sesuai dengan   passion   dan keinginan Anda. Berbisnis khususnya berdagang bisa memiliki strategi tersendiri dalam bekerja dan usaha. Salah satu usaha yang dapat dijalankan adalah bisnis hewan peliharaan dan juga ternak. Di mana banyak orang yang membutuhkan hewan ternak untuk diambil bagian yang menguntungkannya, seperti susu dan daging pada sapi, kulit pada kambing dan telur serta dagingnya pada ayam. Sedangkan untuk hewan peliharaan menjadi obat stres beberapa orang. Jika begitu hewan apa saja yang bisa membuat keuntungan besar dalam berbisnis? Berikut ulasannya seperti dikutip dari  Cermati.com : 1. Hewan Peliharaan Kucing Siapa sih yang tidak senang dengan kucing, mungkin beberapa orang tidak bisa memelihara kucing karena alerginya. Terlepas dari hal tersebut kucing merupakan salah satu hewan yang tingkat usahanya meng