Praktik Lintas Bidang (Tematis). Komputasi dan Ruang Lingkupnya Budaya kerja adalah sebuah konsep yang mengatur proses berpikir, kepercayaan, serta prilaku karyawan/anggota yang didasarkan pada ideologi suatu organisasi. Budaya kerja timbul akibat hasil belajar bersama antar anggota untuk memahami, berpikir, dan merasakan satu sama lain agar bisa memecahkan masalah yang ada. Salah satu bentuk pemecahan masalah adalah dengan pemanfaatan penggunaan komputer. Penggunaan komputer sudah semakin meluas dan merambah di segala aspek kehidupan, contohnya di dunia organisasi/perusahaan. Dengan Menggunakan komputer, membuat laporan, melakukan perhitungan, dan mengolah data bisa dilakukan menggunakan aplikasi yang dibutuhkan. Contoh masalah yang dapat diselesaikan menggunakan komputer adalah menghitung gaji karyawan/anggota. Dengan menggunakan komputer, perusahaan dapat melakukan efisiensi biaya dan proses yang lebih cepat dan akurat. Berpikir komputasi dapat dilakukan untuk memecahkan masalah k
Postingan
Menampilkan postingan dari Juni, 2021
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Prosedur Standar Dalam Menyelesaikan Persoalan Komputasi Berpikir merupakan suatu kegiatan yang dilakukan untuk tujuan memecahkan sesuatu masalah yang dihadapi. Istilah umumnya think for problem solving. Yaitu berpikir untuk memecahkan masalah yang dihadapi. Kemampuan berpikir untuk menghasilkan ide-ide kreatif saat ini sangat dibutuhkan oleh siswa. Kemampuan berpikir ini erat kaitannya dengan tingkat literasi digital siswa, sehingga siswa di kemudian hari dituntut untuk memiliki kemampuan analisis tinggi. Oleh sebab itu dibutuhkan konsep berpikir secara komputasi, yang dapat membantu siswa untuk menganalisa suatu permasalahan yang sangat kompleks. Berpikir komputasi computational thinking digaungkan oleh Seymour Papert (1980) dalam bukunya yang berjudul Mindstorm. Berpikir komputasional bukan berarti berpikir seperti komputer. Seymour Papert berfokus pada dua aspek komputasi: pertama, bagaimana menggunakan komputasi untuk menciptakan pengetahuan baru, dan kedua, bagaimana menggunakan